Jelang Angkutan Lebaran 2025, Kemenhub Siapkan Survei Pergerakan Masyarakat

dalam waktu dekat Kementerian Perhubungan melalui Badan Kebijakan Transportasi (BKT) akan melakukan survei untuk mengetahui prediksi pergerakan masyarakat pada masa angkutan Lebaran tahun 2025.

By | January 23, 2025 | 0 Comments

DPRD DKI Jakarta Dorong Evaluasi Program Pangan Bersubsidi Menyusul Keluhan Warga

Francine mengungkapkan bahwa banyak warga mengeluhkan kesulitan dalam mengakses program tersebut, terutama terkait dengan sistem antrean online yang dinilai rumit.

By | January 27, 2025 | 0 Comments

Persiapkan Layanan Kereta Lebaran, Penumpang Sudah Bisa Membeli Tiket KAI

KAI juga mengingatkan agar pelanggan hanya membeli tiket melalui saluran resmi yang tersedia.

By | February 13, 2025 | 0 Comments

Persiapan Angkutan Lebaran 2025, Kemenhub Mulai Lakukan Langkah Antisipatif

Sejak bulan lalu, Menhub telah mendatangi sejumlah kementerian terkait untuk melakukan koordinasi menghadapi angkutan Lebaran.

By | February 17, 2025 | 0 Comments

ASDP Perkuat Layanan Merak-Bakauheni untuk Kelancaran Mudik Lebaran 2025

Terdapat 9 lintasan penyeberangan yang masuk dalam pantauan nasional, yakni Merak - Bakauheni, Ketapang - Gilimanuk, Jangkar - Lembar, Padangbai - Lembar, Kayangan - Pototano, Tanjung api-api - Tanjung Kelian, Ajibata - Ambarita, Panajam - Kariangau, Bajoe - Kolaka dan dua lintasan dari pelabuhan perbantuan Ciwandan - Wika Beton, dan Bojonegara - Muara Pilu.

By | February 25, 2025 | 0 Comments

Ludes 10 Ribu Tiket Angkutan Lebaran 2025 Terjual, Ini Kesiapan Layanan DAMRI

Tercatat pada Senin (24/02) pukul 17.00 WIB sebanyak 10.781 tiket perjalanan Angkutan Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) telah terjual sejak dibukanya penjualan tiket pada (14/02) melalui DAMRI Apps dan Online Travel Agent (OTA).

By | February 26, 2025 | 0 Comments

KA Pasundan Lebaran Beroperasi 21 Maret, Tiket Mulai Dijual Hari Ini

KA Pasundan Lebaran melayani relasi Surabaya Gubeng – Kiaracondong (PP) dengan jadwal keberangkatan dari Surabaya Gubeng pukul 10.00 WIB dan tiba di Kiaracondong pukul 01.25 WIB.

By | February 27, 2025 | 0 Comments

ASDP Imbau Pembelian Tiket Lebih Awal dan Datang Sesuai Jadwal di Pelabuhan

Tahun ini, jumlah pengguna jasa diperkirakan meningkat 10% dibanding tahun lalu, mencapai 4,56 juta orang dengan 1,1 juta kendaraan.

By | February 28, 2025 | 0 Comments

Partisipasi Pemda Penting Dukung Kelancaran Arus Lalu Lintas Angkutan Lebaran 2025

Seperti tahun-tahun sebelumnya, partisipasi Pemda, khususnya yang daerahnya menjadi tujuan utama mudik sangat penting untuk mendukung kelancaran arus lalu lintas selama periode Lebaran tahun 2025.

By | February 28, 2025 | 0 Comments

Lebih dari 1,4 Juta Tiket Terjual! Ini 10 Rute Favorit Mudik Lebaran 2025

Selama masa mudik Lebaran dari 21 Maret – 11 April 2025 (22 hari) KAI menyediakan 3.443.832 tiket KA JJ dari dan berbagai tujuan di Pulau Jawa dan Sumatera.

By | March 01, 2025 | 0 Comments