Menekan Tingginya Harga Telur, IKAPPI Minta Pemerintah Lakukan Subsidi Distribusi

Potan Ahmad
May 23, 2023

pada tahun lalu.

Namun demikian, Abdullah mengaku hingga saat ini belum ada komunikasi dengan Badan Pangan Nasional (NFA) untuk kembali mengambil kebijakan tersebut untuk mengendalikan harga telur yang saat ini mengalami kenaikan.

"Tetapi tahun ini berbeda, mungkin juga karena badan pangan nasional sudah lebih sibuk fasilitasi bansos mungkin, sehingga memperhatikan kondisi pasar kurang dan harga tidak terkendali," pungkas Abdullah.

 


1 2
Post a Comment

Comments 0