Kemudian memprioritaskan penggunaan produk dalam negeri.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengukuhkan Pengurus Badan Pimpinan Pusat (BPP) Gabungan Pelaksana Konstruksi Nasional Indonesia (Gapensi) periode 2024-2029 di Menara Bank Mega, Jl Kapten Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (31/7/2024).