pada acara tersebut juga akan diumumkan pemenang dari program undian Gelegar Cuan PLN Mobile 2022 dengan hadiah utama mobil listrik, puluhan hadiah Smart TV dan perangkat elektronik, paket wisata ke Bali dan Korea Selatan, hingga paket umroh atau wisata rohani
Sebanyak 24 UMK pilihan PLN pun turut diberi akses gratis mempromosikan produknya pada ribuan pengunjung yang antusias