saat ini FABA PLN bahkan sudah dimanfaatkan oleh 88 institusi untuk bahan baku konstruksi.
Kedua kegiatan tersebut disesuaikan dengan tema peringatan HPSN Tahun 2024 yakni “Atasi Sampah Plastik dengan Cara Produktif".
Executive Vice President Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan Doddy B. Pangaribuan menambahkan bahwa PLN terus mendorong seluruh unit usaha dan insan PLN terlibat aktif dalam upaya menjaga kelestarian lingkungan