Menteri Koordinator Bidang Perekonomian RI, Airlangga Hartarto dalam sambutannya mengatakan Sustainable Development Goals (SDGs) merupakan aspek penting sebagai bagian dari pertumbuhan ekonomi.
Dalam acara tersebut, Bank DKI memberikan subsidi sebesar Rp50.000,- per paket ,untuk 1.000 paket sembako senilai Rp150.000,- per paket
Program Kebun Hidroponik di RPTRA Cibubur, Jakarta Timur menjadi upaya dalam meningkatkan perekonomian masyarakat melalui peningkatan ketahanan pangan berbasis lingkungan di sekitar wilayah tersebut.
Selain ramah lingkungan adanya face recognition juga berdampak positif karena mempercepat dan memudahkan penumpang KA untuk melakukan boarding.
Pemprov DKI Jakarta juga berhasil mempertahankan predikat Terinovatif pada Innovative Government Award (IGA) 2024
Alat ini menawarkan solusi pemeriksaan kadar gula darah yang lebih aman, nyaman, dan ramah lingkungan, tanpa perlu pengambilan sampel darah melalui jarum suntik.
Direktur Utama PAM Jaya, Arief Nasrudin mengatakan, water purifier dirancang dengan teknologi kelas wahid yang memungkinkan masyarakat mengakses air minum langsung dari sumbernya tanpa harus menggunakan air kemasan sekali pakai