Total volume kendaraan yang kembali ke Wilayah Jakarta melalui Gerbang Tol (GT) Cikampek Utama ini naik 65,27% jika dibandingkan lalu lintas (lalin) normal sebanyak 28.812 kendaraan.
Terjadi peningkatan volume kendaraan di sejumlah gerbang tol berdasarkan catatan volume lalu lintas kendaraan.