PDIP Buka Peluang Berkoalisi Dengan PPP Dalam Pilpres 2024

Sekretaris Jenderal DPP PDI Perjuangan (PDIP) Hasto Kristiyanto membenarkan ada pertemuannya dengan Ketua Majelis Pertimbangan Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Muhammad Romahurmuziy atau biasa disapa Romy, pada Rabu (1/3/2023) silam.

By | March 08, 2023 | 0 Comments