Cegah Rabies, Sudin KPKP Kepulauan Seribu Gelar Sterilisasi Kucing

Kegiatan ini mendapat dukungan Persatuan Dokter Hewan Indonesia (PDHI) DKI Jakarta yang bertujuan mengendalikan populasi Hewan Penular Rabies (HPR) untuk mencegah peningkatan kasus rabies.

By | August 12, 2024 | 0 Comments