Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Utama Bank DKI Amirul Wicaksono mengatakan kinerja kredit dan pembiayaan Bank DKI juga meningkat sebesar 14,82%. Dari Rp43,64 triliun pada 2022 menjadi Rp50,11 triliun pada Juni 2023.