Terapkan Eco Airport AP1 Terima Penghargaan Subroto Bidang Efisiensi Energi dari Ditjen EBTKE

Penghargaan tersebut berhasil diraih oleh Bandara Internasional Yogyakarta (Bandara YIA) dengan raihan Peringkat 1 Kategori Manajemen Energi di Bangunan Gedung dan Industri.

By | October 30, 2023 | 0 Comments