17 Kelurahan di Jakarta Terdampak Krisis, DKI Distribusikan 1,4 Juta Liter Air Bersih
BPBD DKI Jakarta menggandeng sejumlah elemen masyarakat, seperti Baznas Bazis DKI Jakarta dan Perumda PAM Jaya untuk membantu mendistribusikan air bersih kepada warga terdampak.
23 Meninggal Dunia, Ini Daftar Korban Erupsi Gunung Marapi
Dengan demikian total pendaki yang telah ditemukan sebanyak 75 orang, dengan rincian korban selamat sebanyak 52 orang dan meninggal dunia berjumlah 23 orang
Gempa M4,5 Guncang Tegal, Dua Rumah Rusak
Menurutnya, guncangan gempa juga dirasakan kuat di Kabupaten Brebes selama 3 hingga 5 detik. Pasca gempa bumi, dilaporkan 2 rumah warga di Kabupaten Brebes mengalami kerusakan.
Tanah Bergerak Melanda KBB, Rusakkan Sekolah dan 4 rumah
Pergerakan tanah hingga amblas tersebut tidak hanya merobohkan bangunan rumah warga tetapi juga Gedung sekolah, yaitu SD 1 Babakan Talang.
Hujan Deras di Perbatasan Sebabkan Kali Ciliwung Meluap, BPBD DKI: 13 RT Terendam
Bahkan, katanya, hujan dengan intensitas tinggi di perbatasan pada Minggu (14/4/2024) semalam itu menyebabkan kenaikan status Bendung Katulampa menjadi Siaga 3 (Waspada) pada pukul 17.00 WIB.
Kali Kobe Meluap, Satu Desa di Halmahera Tengah Terendam Banjir
Banjir diperparah dengan adanya air pasang laut di daerah tersebut. Ketinggian muka air mencapai satu meter.
Heru Budi Minta Petugas Beri Layanan Optimal bagi Warga Terdampak Kebakaran
Heru Budi Hartono memastikan jajaran Pemprov DKI Jakarta terus bergerak cepat dalam menangani peristiwa ini hingga situasi dapat kembali kondusif.
Jangan Biarkan Rumah Anda Hangus, Berikut Tips Cegah Kebakaran Mandiri
Peralatan elektronik dan listrik yang dibiarkan menyala tanpa pengawasan dapat menyebabkan panas berlebih dan bahkan korsleting listrik karena dapat menyebabkan kebakaran.
Wilayah Tambora Jakbar Kembali Terbakar, 5 Orang Meninggal Dunia
Saat ini, ungkap Yohan, ke-75 KK atau 300 Jiwa warga terdampak itu mengungsi di kantor kelurahan dan pos RW.
Marunda Pulo Terendam Rob, Waspada Banjir Pesisir Sepekan ke Depan Imbas Supermoon
Pagi ini, kawasan Marunda Pulo RT 01,02,03 RW 07 Kelurahan Marunda, Kecamatan Cilincing Kota Jakarta Utara terendam rob hingga 15 cm.