Pasalnya, perang tersebut mengakibatkan jumlah korban yang mencapai ribuan jiwa dalam beberapa waktu belakangan.
Joko Widodo sudah terbukti mampu menjadi “Solidarity Maker” yang bisa menyatukan berbagai parpol, dan juga organisasi relawan serta berbagai kekuatan politik yang nyata ada.
Dia menyatakan kesiapan PBB untuk mendukung penuh pembangunan masjid berkonsep green building di Indonesia.
Indonesia mendesak Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) serta komunitas internasional untuk segera mengambil langkah konkret guna menghentikan agresi Israel di wilayah Palestina tersebut.