Dr. Leksmana mengingatkan tiga langkah penting untuk mencegah Heatsroke bagi jemaah haji Indonesia lansia. Pasalnya, suhu udara di tanah suci selama musim haji akan mencapai 40 derajat Celsius.