Politisi Partai Demokrat itu mendesak Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta agar meningkatkan waktu respon (respon time) petugas Dinas SDA, terutama untuk mengoprasikan pompa mobile di seluruh wilayah rawan banjir.