Ekonomi
SPKLU Tersedia hingga Banyuwangi, Menteri Bahlil Apresiasi Langkah PLN
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia, mengapresiasi langkah PLN yang telah memperluas jaringan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Jawa Timur, bahkan hingga ke ujung timur Pulau Jawa