Pimpinan DPRD DKI Jakarta menjajal Bus Jakarta Explorer. Foto: Humas DPRD DKI Jakarta
Tak lupa ia juga mengajak warga Jakarta memanfaatkan Bus gratis ini sebagai alternatif wisata dengan berkeliling di pusat Jakarta.
“Pariwisata di Jakarta juga gak kalah sama kota-kota lain. Warga Jakarta yang belum bisa liburan, tidak usah pusing buat healing. Di Jakarta juga bisa keliling-keliling kota,” pungkas Rany.
Sebagai informasi, rute BW2 Bus Jakarta Explorer yakni IRTI, Balai Kota 1, Perpustakaan Nasional, DPRD DKI Jakarta, Tugu Tani 2, Gambir 2, Juanda Istiqlal, Monas 1, Monas 2, dan Monas 3. Beroperasi Senin hingga Minggu, pukul 10-17.00 WIB.
Penumpang tidak dipungut biaya apapun alias gratis, namun tetap melakukan tap in dan tap out menggunakan kartu JakLingko atau kartu uang elektronik.***
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0