Ketum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono menyapa warga Jakarta Selatan. Foto: Demokrat
AHY hadir mengemudikan sendiri kendaraan roda empatnya, didampingi oleh istri tercinta Annisa Pohan Yudhoyono yang tampil serasi menggunakan jaket sporty Demokrat.
“Saya ingin mengingatkan bahwa bukan hanya masalah kesejahteraan dan ekonomi, yang akan Partai Demokrat perjuangkan adalah masalah keadilan. Keadilan kita lihat yang pertama dari sisi hukum. Hukum itu berlaku buat semua ya. Jangan ada yang diistimewakan. Jangan pisau hukum itu tajam ke bawah, tumpul ke atas,” ucap AHY.
“Menjadi adil itu susah. Karena memang segala sesuatunya harus betul-betul bijaksana. Ada hukum yang berlaku di negeri kita, ada juga yang namanya aturan, kebijaksanaan. Pemimpin termasuk wakil-wakil rakyat bapak ibu sekalian itu harus benar-benar adil. Nah kita ingin, Jakarta ini kan banyak potensinya, betul. Indonesia juga negara yang melimpah kekayaan alamnya. Nah kita tidak berharap kalau hanya segelintir orang saja yang menikmati itu,” pungkas AHY.
Kedatangan AHY disambut hangat oleh ribuan warga Jakarta Selatan serta tokoh masyarakat di Kecamatan Pesanggerahan dan Kebayoran Lama, baik dari kelurahan Bintaro, Pondok Pinang, Cipulir, hingga Petukangan Utara dan kelurahan lainnya.
Caleg DPR RI Dapil II Jakarta Melani Leimena Suharli mengatakan bahwa warga Jakarta Selatan sangat merindukan kedatangan AHY, untuk bisa menyampaikan aspirasi secara langsung kepada Ketua Umum Partai Demokrat. Terlebih, menurut Melani, mereka seringkali mendapatkan bantuan dari Partai Demokrat.
"Kenapa Demokrat seringkali menyalurkan bantuan? Karena kami ingin menjaga daya beli
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0