Ganjar mendorong perusahan-perusahaan agar mau mempekerjakan warga lokal untuk mengentaskan kemiskinan di wilayahnya.
Namun, salah satu netizen mengungkapkan fakta mencengangkan. Jawa Tengah masih kalah dari Jawa Barat dan Jawa Timur dalam mengakselerasi status desa maju dan mandiri
Namun di saat Ganjar Pranowo mempersoalkan akses air bersih di Jakarta, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cilacap membeberkan ada 7.739 jiwa terdampak kekeringan
Inovasi itu dilatarbelakangi oleh permasalahan sampah, terutama sampah plastik, di mana polusi sampah plastik Indonesia ini mencapai 5,4 juta ton per tahun.
Keempat ruas jalan tersebut ditangani perbaikan kondisi nya oleh Kementerian PUPR sesuai Instruksi Presiden (Inpres) No. 3 Tahun 2023 tentang Percepatan Peningkatan Konektivitas Jalan Daerah.
Pengendalian Banjir dan Rob di Kawasan Tambak Lorok Tahap II mulai dilaksanakan oleh Ditjen Sumber Daya Air pada 2022 dengan alokasi anggaran sebesar Rp231,6 miliar.