BPSDMP Perkenalkan Perguruan Tinggi Perhubungan di Event Internasional

Dian Riski
Sep 27, 2024

The Nautical Institute Global Dynamic Positioning and Offshore Energy Event 2024 di Hotel Conrad, Bali pada (26/9).

System ini telah merevolusi cara kerja kapal di laut, dampak yang paling signifikan yakni meningkatkan keselamatan pelayaran dengan menjaga posisi kapal stabil, meminimalkan resiko tabrakan kapal, kandas, dan hanyut, hal tersebut sangat penting dan harus diperhatikan demi mewujudkan pelayaran yang efektif dan efisien.

“Tenaga kerja terampil dan kompeten dapat tercipta apabila didukung dengan peningkatan kapasitas yang baik dan berkelanjutan, kami berharap melalui momen ini kami dapat menjajaki kerja sama lebih lanjut mengenai Global Dynamic Positioning dan Offshore Energy serta kemungkinan kerja sama lainnya”, pungkasnya.


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0