Anggota DPR RI, Bambang Soesatyo. Foto: ist
Dan, di sela-sela perayaan hari ulang tahun (HUT) ke-17 Gerindra di Sentul Bogor, Presiden bahkan sudah memberi rincian bahwa hilirisasi bakal dimulai dengan pelaksanaan 15 megaproyek. "Hilirisasi akan kita wujudkan. Kita akan mulai tahun ini, minimal 15 megaproyek yang miliar-miliar dolar. Kita mulai tanpa kita minta-minta investasi dari luar negeri," tegas Presiden. Jika sebagian dari semua target hilirisasi itu diumumkan kepada publik sebagai program awal Danantara, akan terbangun sentimen positif di pasar.
Tekad merealisasikan hilirisasi SDA dan tanaman pangan, dengan demikian, patut dimaknai sebagai Inisiatif Presiden Prabowo segera mentransformasi ekonomi nasional. Indonesia harus berani bertransformasi meski dunia masih berselimut ketidakpastian. Dan, para ahli di dalam manajemen Danantara secara tidak langsung sudah ditugaskan untuk merancang peta jalan proses transformasi ekonomi Indonesia.***
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0