PLN Icon Plus libatkan Karang Taruna DIY untuk mewujudkan transformasi ekonomi digital. Foto: Icon Plus
KOSADATA - PLN Icon Plus generasi muda yang tergabung dalam wadah Karang Taruna di Provinsi DIY untuk mengembangkan ekonomi digital. Hal ini dilakukan untuk menyambut pertumbuhan ekonomi digital yang signifikan, termasuk di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).
"Kami dari PLN Icon Plus sebagai sebagai Subholding Beyond kWh dari PLN, memiliki kemampuan dalam bidang teknologi digital dan konektivitas. Dukungan PLN Icon Plus dalam daerah blankspot dengan layanan internet masuk desa yang sudah tersebar lebih dari 500 desa di provinsi Yogyakarta," Direktur Utama PLN Icon Plus, Ari Rahmat Indra Cahyadi, dalam keterangannya, Senin (16/10/2023).
Hal itu diutarakan Ari Rahmat saat Diskusi Pekan Inovasi Sosial dengan topik: Peran Korporasi dalam Mendorong Ekosistem Inovasi Sosial. Pekan Inovasi Sosial diselenggarakan oleh Karang Taruna DIY itu digelar untuk memperingati ulang tahun Karang Taruna DIY ke-63.
PLN Icon Plus memiliki komitmen yang kuat untuk mendukung perkembangan dan kemajuan ekonomi digital di Indonesia. PLN Icon Plus menawarkan sejumlah solusi teknologi digital platform dan konektivitas. PLN Icon Plus menyediakan layanan Internet Broadband ICONNET untuk mendukung kebutuhan internet yang dapat membantu Karang Taruna dan UMKM dalam mengoptimalkan operasional mereka dalam era digital.
"Melalui kolaborasi dengan Karang Taruna Daerah Istimewa Yogyakarta, kami berharap dapat memberikan kontribusi yang signifikan dalam transformasi ekonomi digital. Dengan sinergi antara sektor energi dan ekonomi digital, diharapkan UMKM di Daerah Istimewa Yogyakarta
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0