"Dengan adanya penambahan pekerjaan dalam proyek pembangunan IKNil itu, saya harapkan, Adhi Karya bisa meningkatkan Kinerja Perusahaan, meningkatkan value sebagai kontraktor yang dipercaya untuk turut membangun Negeri," tegasnya.
Dengan adanya peningkatan kinerja perusahaan, Wakil Ketua MPR RI Periode 2009-2014 itu meyakini Adhi Karya bisa memberikan manfaat bagi Pemerintah, Negara dan Masyarakat, salah satu nya, melalui Peningkatan PDB/PDRB, Penambahan Lapangan Kerja, Peningkatan Pajak dan Dividen.
"Dampak lain yang dapat dirasakan juga adalah konektivitas wilayah. Karena salah satunya, Adhi Karya juga menggarap Tol Seksi 3A Segmen Karangjoang-KTT Kariangau yang bisa mempercepat konektivitas wilayah dan distribusi barang yang semakin lebih mudah dan cepat. Tentu, pembangunan tol ini juga dapat menghasilkan multiplier effect salah satunya, penyerapan tenaga kerja di daerah sekitar pembangunan," tandasnya. ***
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0