Ketum PAN ke KBB Disambut Relawan Bakal Calon Bupati dari Gerindra

Yan Aminah
Jul 20, 2024

Relawan Bakal Calon Bupati Bandung Barat Sambut Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan. Foto: ist

dari seribu baliho dan spanduk menyambut kedatangan Menteri Perdagangan tersebut.

"Di sekitar Cisarua kita siapkan seribu baliho. Di wilayah Cihampelas Cililin juga sama," katanya.

Aktivis perempuan KBB ini berharap, kedatangan tokoh nasional ke daerahnya bisa berdampak signifikan bagi kemajuan Bandung Barat. Pun begitu, Rafi yang dikenal luas masyarakat Indonesia, telah secara langsung mengenalkan KBB ke kancah nasional.

"Sekarang makin banyak yang tau KBB. Insya Allah daerah yang baru usia belasan tahun otonomi ini akan semakin maju. Terima kasih Pak Zulhas, Aa Rafi, Kang Jeje. Selamat datang di KBB," pungkasnya. ***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0