Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono melantik 404 pejabat Administrator dan Pengawas di lingkungan Pemprov DKI Jakarta. Foto: PPID Jakarta
KOSADATA - Penjabat (Pj.) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono melantik dan mengambil sumpah jabatan 404 pejabat Administrator dan Pengawas di lingkungan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta di Balai Kota DKI, Jakarta Pusat, pada Selasa (19/12).
Pelantikan didasarkan pada Keputusan Gubernur DKI Jakarta Nomor 872 Tahun 2023 tentang Pengangkatan, Pemindahan dan Pemberhentian dalam dan dari Pejabat Administrator Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Lingkungan Pemprov DKI. Serta Keputusan Gubernur DKI Jakarta Nomor 873 tahun 2023 tentang Pengangkatan, Pemindahan dan Pemberhentian dalam dan dari Pejabat Pengawas Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Lingkungan Pemprov DKI.
Pj. Gubernur Heru mengucapkan selamat kepada Aparatur Sipil Negara (ASN) yang baru saja dilantik. Pj. Gubernur Heru berpesan agar para ASN bekerja sesuai tujuan Jakarta sebagai kota global. Dengan pemahaman yang sama antara pejabat yang ada di tingkat provinsi maupun wilayah, maka implementasi Kota Jakarta sebagai Global City dapat direalisasikan dengan baik.
“Kita memiliki konsep Global City. Saya minta Bapak dan Ibu yang baru dilantik mempelajari tujuan Jakarta menjadi kota global dengan bahasa yang sederhana. Kalau memang tidak tahu, bisa tanyakan kepada Bappeda dan para asisten Sekda DKI. Saya tidak ingin ada lurah dan camat yang tidak mengerti soal konsep kota global,” ujar Pj. Gubernur Heru.
Dijelaskannya, revitalisasi taman atau lahan tidur menjadi taman hijau, pengembangan transportasi umum Transjakarta yang berbasis listrik, peningkatan ketahanan hidup masyarakat, dan penanganan stunting merupakan bagian dari penerapan konsep Kota Jakarta sebagai Kota Global.
“Itu adalah
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0