Mengenal 13 Program Unggulan Bakal Calon Walikota Tangerang Helmy Halim

Abdillah Balfast
Jun 08, 2024

Helmy Halim

Pemerintahan dan Manajemen Aset 

Dalam upaya mengoptimalkan Program Unggulan ini, adanya integritas ASN, dan Reward ASN termasuk transparansi manajamen asset daerah dan sertifikasinya.

5. No Nganggur

Program unggulan ini dalam upaya menekan pengangguan dengan mengoptimalkan Job Fair dan peningkatakan SDM Pencari Kerja termasuk MoU (fakta integritas) dengan Perusahaan di Kota Tangerang. Selain itu akan dibentuk Satgas Pengendalian Penganguran.

6. Penataan Wilayah dengan Modernisasi

Program unggulan ini merupakan upaya melakukan penataaan Wilayah di tingkat Kampung-kampung menjadi lebih modern dengan penerapan clusternisasi dan optimaliasi ruang terbuka hijau.

7. Peningkatan Infrastruktur dan Mutu Tangerang Cerdas

Program unggulan Tangerang Cerdas yang membantu angka putus sekolah, serta pogram sekolah swasta gratis, dan program bantuan perguruan tinggi perlu kesataraan mutu Pendidikan dengan meningkatakan infrastruktur dan peningkatan SDM dan insentif Guru di sekolah Swasta.

8. Infrastruktur Ramah Lingkungan 

Merealisasikan pembangunan infrastruktur ramah lingkungan dengan mengotimalisasikan peran masyarakat dan kajian profesional.  

9. Perekonomian Kuat dan Peningkatan Insentif

Program unggulan ini didorong bagaimana pemkot Tangerang melakukan support marketing kepada para pelaku usaha di Kota Tangerang, bantuan usaha UMKM dan menciptakan produk/kegiatan Kreatif dan Inovatif sertapeningkatan isentif RT dan RW.

10. Penataan Kawasan Miskin dan Tangerang Sadar Sampah

Program unggulan ini merupakan upaya Pemkot Tangerang dalam mewujudkan hunian yang layak di Kota Tangerang dan penataan Kawasan miskin dengan melibatkan pengusaha. Sedangkan Tangerang sadar sampah, mengoptimalkan edukasi Soal sampah ke masyarakat (cara mengurangi, memilah, serta mengolah sampah dari rumah) dan penglohan sampah organik menjadi eco enzyme yang melibatkan komunitas yang bergerak di bidang lingkungan.

11. Mobil Jenazah Gratis di 104 Kelurahan dan Penguatan Transpotasi Publik 

Program unggulan ini merupakan bentuk pelayanan umum masyarakat selama 24 jam


1 2 3

Related Post

Post a Comment

Comments 0