Menuju Kota Global, Heru Budi: Jakarta Simpul Utama Jaringan Sosial Ekonomi

Sani Ichsan
Apr 29, 2023

harga pangan, daya beli masyarakat, dan mendukung kelancaran distribusi serta stabilitas perekonomian," katanya.

Dalam rangka peningkatan pemulihan perekonomian dan penggunaan produk dalam negeri, Heru memastikan agar program Peningkatan Penggunaan Produk Dalam Negeri (P3DN) harus terus digaungkan secara berkelanjutan. 

Jakarta, kata Heru, telah meraih pencapaian realisasi P3DN tertinggi di tingkat nasional sebesar Rp 20,45 triliun dan seluruh jajaran Pemprov DKI terus berupaya untuk tetap pertahankan capaian ini.

"Sejalan dengan target Pemerintah menurunkan angka stunting menjadi 17 persen secara nasional tahun 2023, kita harus mengupayakan penanganan stunting secara komprehensif dan berkelanjutan melalui koordinasi dan sinergi dengan seluruh jajaran Forkopimda," tandasnya.

Dalam kesempatan ini, Heru juga menyampaikan apresiasi dan penghargaan kepada para tokoh otonomi daerah DKI Jakarta, yaitu:

1. Prof. Ryaas Rasyid, M.A., Ph.D.;

2. Letjen TNI (Purn) Dr. H. Sutiyoso, S.H.;

3. Prof. Dr. Djohermansyah Djohan, M.A.


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0