Direktur Aplikasi, Permainan, Televisi, dan Radio Kemenparekraf/Baparekraf, Iman Santosa saat memberikan penghargaan bagi talenta penulis skenario baru yang siap mewarnai industri layar Indonesia dalam acara “SHOWCASCENE 2024” yang diselenggarakan di Möve
Karya-karya yang dipresentasikan meliputi "Dunia NYI", "Pulang Kampung", "Bengkel Gigi Ambo Tahang", "Joko Business Masterclass", "CNGKR", "Harta Karun Sindai", "Dua Ratu", "Menolak Tua", "Bangkit", dan "Tolak Rizki".
Iman Santosa berharap rangkaian program SCENE 2024 tidak hanya menjadi titik awal karier bagi para penulis skenario baru, tetapi juga sebagai langkah konkret dalam memajukan ekosistem layar dan konten lokal tanah air.
Tentunya dengan dukungan dari platform OTT nasional dan internasional, SHOWCASCENE membuka peluang besar bagi cerita-cerita asli Indonesia untuk diangkat ke layar lebar maupun platform streaming global.
“Kami berharap, melalui kolaborasi beragam pihak yang terlibat, acara ini memberikan dampak signifikan pada pengembangan ekosistem industri layar di Indonesia,” ungkap Iman.
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0