Oleh : Djoko Setijowarno Akademisi Prodi Teknik Sipil Unika Soegijapranata dan Wakil Ketua Bidang Pemberdayaan dan Penguatan Wilayah MTI Pusat
Kemacetan lalu lintas merupakan bagian dari mudik lebaran yang tidak bisa dihindari. Terpenting bagaimana mengendalikan kemacetan itu, sehingga pemudik dapat sampai di tujuan dengan selamat. Dari tahun ke tahun pasti ada perbaikan, namun yang tidak bisa dihindari masih terjadi kecelakaan lalu lintas. Upaya menurunkan fatalitas kecelakaan yang diperlukan
KOSADATA - Mudik lebaran tahun 2023 dibayangi kondisi cuaca yang kurang menguntungkan. BMKG sudah menginfomasikan sekitar 15 -19 Agustus 2023 akan ada ancaman siklon tropis 98S. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika memprakirakan cuaca ekstrem berpotensi terjadi di beberapa wilayah sepanjang arus mudik dan balik Lebaran 2023. Hujan dengan intensitas lebat dengan sangat lebat diperkirakan terjadi di enam wilayah selama masa pergantian musim ini (Kompas, 10/4/2023).
Hujan dengan intensitas lebat hingga sangat lebat berpotensi terjadi di enam wilayah pada 15-21 April 2023. Wilayah tersebut yakni Aceh, Sumatera Selatan, Jawa Barat, Kalimantan Utara, Sulawesi Utara, dan Papua.
Selain enam wilayah tersebut, daerah lainnya yang juga berpotensi dilanda hujan lebat di antaranya Kepulauan Bangka Belitung, Banten, Jabodetabek, Jawa Timur, Yogyakarta, Kalimantan Tengah, Sulawesi Selatan, Sulawesi Tengah, Sulawesi Tenggara, Maluku, dan Papua Barat.
Di samping itu, survey yang dilakukan Badan kebijakan Transportasi Kementerian Perhubungan, diperkirakan potensi pergarakan nasional pada Lebaran 2023 sebesar 45,8 persen dari jumlah penduduk atau sebanyak 123,8 juta orang. Separuh penduduk Indonesia akan melakukan pergerakan.
Alasan melakukan bepergian untuk mudik atau pulang kampung sebanyak 106 juta orang (85,9 persen).
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0