Capres nomor urut 2, Prabowo Subianto didampingi AHY dan UU Ruzhanul Ulum serta pimpinan Ponpes Miftahul Huda Tasikmalaya. Foto: IG AgusYudhoyono
Kita ingin ekonomi kita semakin baik, lanjut AHY. “Kita ingin punya daya beli sehingga keluarga kita juga semakin sejahtera, ingin pendidikan lebih berkualitas, ingin pelayanan kesehatan juga semakin terjaga. Kita ingin pembangunan bukan hanya di kota, tapi sampai ke desa-desa. Kita ingin keadilan dan ingin menegakkan hukum yang tidak tajam ke bawah tapi tumpul ke atas. Kita ingin demokrasi dan kebebasan rakyat yang juga semakin bermartabat,” serunya.
AHY juga berharap itu semua bisa dijalankan ketika Prabowo terpilih menjadi Presiden Republik Indonesia ke-8. “Beliau adalah seorang pemimpin yang visioner, yang mampu menjangkau masa depan. Tapi beliau juga sangat membumi karena tahu realitas kehidupan masyarakat hari ini. Indonesia, Jawa Barat, juga khususnya di Tasikmalaya. Beliau ingin kembali memajukan negara kita yang bersatu, berdaulat, yang juga senantiasa punya optimisme untuk masa depannya. Masa depan kita semua, generasi muda,” harap AHY.
“Di sini saya lihat juga banyak kaum perempuan, banyak ibu-ibu. Apa kabar semuanya? UMKM kita juga harus semakin maju dan berkembang. Banyak UMKM di sini? Banyak. Banyak yang punya warung? Banyak. Semoga semakin maju karena beliau ingin meningkatkan kesejahteraan itu semuanya. Kesejahteraan termasuk juga kesehatan ibu dan anak. Gizi yang lebih baik agar generasi penerus bangsa kita juga sehat,” sambung AHY.
AHY menyampaikan bahwa ke depan semoga generasi muda juga memiliki intelektual yang baik. “Bapak-Ibu sekalian, marilah kita sama-sama memberikan dukungan penuh. Karena waktunya tinggal 73 hari lagi. Tidak banyak waktu yang kita miliki. Insya Allah kita kerja keras dari Aceh hingga Papua, terutama
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0