Usai Serahkan Hasil Bumi, Kades Kanekes Minta Doa Keselamatan Bagi Masyarakat Baduy

Ida Farida
May 22, 2024

Ribuan masyarakat mengikuti tradisi Seba Baduy 2024, akhir pekan lalu. Foto: ist

yang juga dikenal sebagai Bapak Gede Masyarakat Adat Baduy.

 

Dalam sambutannya, Al Muktabar menitipkan pesan penting tentang kesehatan anak-anak masyarakat Baduy, khususnya agar terhindar dari stunting. 

 

“Saya menitipkan anak-anak agar tidak terkena stunting. Jika diperlukan dukungan, Pemerintah Provinsi Banten siap hadir,” ucapnya. Al Muktabar juga menekankan pentingnya membina generasi muda dan memberikan mereka kesempatan untuk berkembang.

 

Setelah menerima persembahan hasil bumi dari masyarakat adat Baduy, Al Muktabar memberikan bingkisan sebagai tanda terima kasih. “Semoga para puun, para jaro, dan warga masyarakat adat Baduy diberikan kesehatan dan kehidupan yang makmur,” tandasnya.***

 


1 2
Post a Comment

Comments 0