Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meminta para untuk meniadakan kegiatan buka puasa bersama pada bulan Ramadhan.
KAI Commuterline memberlakukan aturan khusus bagi pengguna KRL Jabodetabek dan KRL Yogya-Solo saat waktu buka puasa di dalam perjalanan selama bulan Ramadan 2023.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta jajarannya untuk tidak menggelar buka puasa bersama. Menanggapi hal ini, Sekretaris Kabinet Pramono Anung menjelaskan mengenai pelarangan buka puasa bersama pada bulan Ramadhan tahun ini 2023. Hal itu tertuang dalam Surat Sekretaris Kabinet Nomor 38/Seskab/DKK/03/2023.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah mengeluarkan arahan kepada jajarannya untuk tidak melaksanakan buka puasa pada saat Ramadan 1444 Hijriah.
PT Transjakarta menerapkan kebijakan untuk memudahkan pelanggan yang hendak berbuka puasa di bulan Suci Ramadan 1444 Hijriah saat dalam perjalanan.
Berikut ini adalah rekomendasi kuliner khas Gorontalo yang enak untuk santap berbuka puasa.
Tito Karnavian mempersilakan para kepala daerah untuk mengadakan bukber asal mengajak masyarakat tidak mampu
Namun, ucapnya, masyarakat harus tetap memperhatikan protokol kesehatan yang aman.
Nah, ada baiknya umat Islam mencontoh menu buka puasa ala Rasulullah SAW. Selain memang nikmat dan menyegarkan, menu ini pun dapat menyehatkan tubuh.
Disarankan sahur dengan nutrisi yang seimbang dapat memberikan energi dan stamina tubuh manusia untuk menahan lapar hingga waktu berbuka puasa.