DPRD DKI Tegaskan Sekolah Gratis Harus Tetap Utamakan Kualitas Pendidikan

Ida Farida
Jan 17, 2025

DPRD DKI Jakarta ingatkan kualitas pendidikan meski sekolah gratis. Foto: ist

juga menyoroti pentingnya pengawasan terhadap sekolah-sekolah yang terlibat dalam program tersebut, terutama untuk mencegah praktik pungutan liar (pungli). Data JPPI 2023 menunjukkan bahwa pungli masih terjadi di hampir 45% sekolah Indonesia, terutama pada saat Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB).

“Pungli tidak bisa dibiarkan, apalagi jika dilakukan terhadap anak-anak yang kurang mampu. Ini adalah kejahatan terhadap kemanusiaan,” tambah Justin.

DPRD DKI Jakarta berharap program sekolah swasta gratis ini dapat dilaksanakan dengan baik, tidak hanya memberikan akses pendidikan bagi lebih banyak anak, tetapi juga memastikan kualitas pendidikan dan transparansi dalam pelaksanaannya.***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0