Fantastis! Potensi Transaksi dan Investasi JITEX Capai Rp 12,86 T

Yan Aminah
Aug 10, 2024

Berlangsung selama lima hari, JITEX 2024 mencatatkan potensi transaksi dan investasi bisnis pada 7-9 Agustus 2024 mencapai Rp 12,86 triliun. Foto: PPID Jakarta

ajang JITEX 2024 terdapat buyer serta investor yang berasal dari 10 negara, yakni Indonesia, Malaysia, Laos, Hong Kong, Filipina, India, China, Polandia, Australia, serta New Zealand.

"Di JITEX 2024 ini terdapat 291 UMKM dan brand lokal yang terlibat menjadi exhibitor. Kami apresiasi total potensi transaksi dan investasi yang terjadi selama tiga hari berlangsung JITEX 2024 sebesar Rp 12,86 triliun," jelasnya.

JITEX 2024 berlangsung selama lima hari, 7 s.d. 11 Agustus 2024. Ajang pameran internasional ini dapat terselenggara dengan baik berkat sinergi bersama berbagai pihak, seperti HIPPINDO, Kementerian dan Lembaga, KBRI Malaysia, KBRI Manila, buyer dan investor, serta para stakeholder lainnya. ***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0