Foto: Net
Alasan advokasi membangun kesetaraan dan keadilan gender menjadi sangat mendesak saat ini bagi perempuan Flobamora. Saatnya bangkit, sadar dan berbicara, lalu berperan mengupayakan jaminan hak-hak perempuan, dalam proses pembangunan.
Kiranya tidak salah, hemat saya, untuk menyatakan pendapat ini. "Jika ingin membangun kesejahteraan keluarga, maka sejaterahkan dan jaminlah hak perempuan dan anak.
Jika mau menegakkan hak asasi manusia, jaminlah hak asasi perempuan dan anak."
Maka, pasti tumbuh harkat dan martabat hakiki manusia dalam keluarga dan masyarakat lebih beradab. Semua dimulai dari keluarga, dan kunci keluarga ada di jaminan harkat martabat perempuan. Sorga di telapak kaki Ibu.
Semoga di Masyarakat Flobamora - NTT, dengan semangat Hari Kartini, hak perempuan semakin dijamin dan diwujud-nyatakan dalam pembangunan daerah. Andalannya adalah kebijakan politik para pemimpin daerah, Kepala Desa, Bupati - Wali Kota, Gubernur dan DPRD, serta aparat aparat pelayan publik, yang digaji negara untuk melayani hak rakyat, terkhusus hak perempuan ..
Semoga.
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0