Pembangunan Gelanggang Inovasi dan Kreatifitas (GIK) UGM sudah mencapai 75 persen. Presiden Joko Widodo minta dipercepat. Foto dok Kementerian PUPR.
“Kawasan GIK UGM mulai dibangun pada Juni 2022. Saat ini progress fisiknya sudah mencapai 96%. Adapun kontraktor pelaksananya PT Waskita Karya – PT. Amarta Karya KSO, dengan nilai kontrak Rp 607,3 milyar,” terang Jonny.
Kawasan GIK UGM terdiri dari delapan zona yang dirancang sebagai sarana penguatan sumber daya manusia (SDM) sekaligus berfungsi sebagai fasilitas kemahasiswaan dari berbagai fakultas.
“Untuk bangunan yang sudah selesai konstruksinya di Tahap I, bisa dikoordinasikan dengan UGM dan Kontraktor supaya dapat segera disiapkan pemanfaatannya bagi mahasiswa,” tandas Menteri Basuki.
Oseng-oseng Madun, Warung Betawi Sederhana, Terkenal se-Jagat Maya
KULINER Feb 25, 2023Sekjen PDIP Kembali Sindir PAN soal Isyarat Dukung Ganjar-Erick
POLITIK Mar 03, 2023Relawan Ganjar Pranowo Berikan Dukungan ke PDIP di Pilpres 2024
POLITIK Mar 09, 2023Tanpa Libatkan Demokrat dan PKS, Nasdem Tetapkan Cak Imin Jadi Cawapres Anies
POLITIK Aug 31, 2023
Comments 0