Alat yang dirancang merupakan sebuah teknologi untuk mengubah limbah plastik menjadi bahan bakar minyak yang tersusun atas beberapa bagian
Ia mengaku miris, karena saat ini keberadaan sampah plastik sudah mengganggu ekosistem alam dan manusia.
Menurut Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Aceh produksi sampah dari tahun 2021 sebesar 876 m3/hari, pada tahun 2022 terjadi peningkatan menjadi 1557 m3/hari. Jumlah ini terus meningkat dari tahun ke tahun.
Kedua kegiatan tersebut disesuaikan dengan tema peringatan HPSN Tahun 2024 yakni “Atasi Sampah Plastik dengan Cara Produktif".
Akibat masifnya pencemaran sampah plastik di laut, kondisi pesisir pantai Indonesia yang memiliki panjang garis pantai 81.290 km sedang dalam keadaan tidak baik-baik saja.
Sampah plastik merupakan salah satu jenis sampah yang memberikan ancaman serius terhadap lingkungan dan kesehatan manusia dan makhluk lainnya
Gerakan pembagian tumbler merupakan salah satu langkah yang dilakukan FEB UGM untuk mendukung program pembangunan lingkungan berkelanjutan.