Masyarakat Diminta Bangun Kesiapsiagaan Hadapi Bencana Alam di Destinasi Wisata

Dian Riski
Aug 28, 2024

Adyatama Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Ahli Utama Kemenparekraf/Baparekraf, Nia Niscaya, dalam "The Weekly Brief With Sandi Uno" yang berlangsung secara hybrid, Jakarta, (26/8/2024). Foto dok Kemenparekraf

kondisi darurat apa saja yang harus dilakukan," ujar Suci.

Kemenparekraf mencatat, sesuai data BPS, distribusi perjalanan wisnus pada November 2023 menunjukkan bahwa Jakarta dan Banten menempati posisi lima besar sebagai provinsi asal distribusi perjalanan wisnus. Dengan masing-masing presentase sebesar 9,32 persen dan 7,65 persen.

Sementara secara keseluruhan pergerakan wisnus di Banten sampai dengan November 2023, sesuai data BPS tercatat berjumlah 43.129.799 pergerakan. Hadir secara daring Ketua PHRI Banten, Ashok Kumar.


1 2 3

Related Post

Post a Comment

Comments 0