Sebelumnya, PSI seringkali mengeluarkan kritikan tajam kepada Pemerintah Provinsi DKI Jakarta saat Anies Baswedan menjadi Gubernur DKI Jakarta.
Wakil Presiden ke-10 dan ke-12 RI, Jusuf Kalla (JK) secara terang-terangan mengakui sudah memiliki nama tokoh yang akan diusulkan untuk menjadi calon Wakil Presiden (Cawapres) untuk Anies Baswedan di Pilpres 2024 mendatang.
Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) M Jusuf Kalla (JK) mengatakan bahwa keikutsertaan Israel di Piala Dunia U-20 dapat menjadi momentum untuk membangun upaya perdamaian, dan memperjuangkan kepentingan rakyat Palestina.
Ketua Umum (Ketum) Partai Nasdem Surya Paloh baru saja bertemu dengan Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan untuk kali ke-4 di Wisma Nusantara, Jakarta, Jumat (5/5/2023).
Mantan Wakil Presiden Indonesia Jusuf Kalla atau JK menyebut bahwa, lebih dari 50 persen sektor perekonomian di Indonesia saat ini dikuasai oleh etnis Tionghoa atau China.
Menurut AHY, pertemuan dengan JK ini juga masih dalam rangka halal bihalal setelah lebaran Idul Fitri beberapa waktu yang lalu
Menurutnya, kondisi polusi udara di Jakarta berbahaya untuk kesehatan warganya, terutama pada anak-anak
Selain rajin berolahraga, mengkonsumsi asupan seperti vitamin, serat, dan antioksidan yang dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh dan mengurangi risiko penyakit.
Menurut Iskandar, JPU sepatutnya mengapresiasi Irwan yang berani menjadi justice collaborator, karena skandal korupsi tersebut menjerat banyak elite negeri ini.
Menurut Boyamin, Irwan bukanlah pelaku utama dalam kasus tindak pidana korupsi penyediaan menara Base Transceiver Station (BTS) 4G