Hindari Ketimpangan, MITI: Food Estate Perlu Sinergi Dengan Petani

Ida Farida
Mar 08, 2025

Foto ilustrasi: ist

href="https://kosadata.com/tag/petani">petani serta masyarakat setempat untuk memastikan kebijakan yang diterapkan benar-benar mencerminkan kondisi dan potensi wilayah tersebut.

 

Selain itu, Pujiatmoko juga menyoroti pentingnya pembangunan infrastruktur penunjang produksi pertanian yang lebih baik. Infrastruktur yang buruk, menurutnya, menghambat distribusi dan akses petani ke pasar. Pembangunan jalan, sistem irigasi yang efisien, serta fasilitas penyimpanan yang memadai harus menjadi prioritas utama.

 

"Pemerintah juga harus memastikan skema pendanaan yang transparan dan mudah diakses oleh petani kecil. Pemberian kredit berbunga rendah dan skema pembiayaan yang jelas akan sangat membantu meningkatkan partisipasi petani dalam program ini," tambahnya.

 

Terakhir, Pujiatmoko menekankan perlunya sistem monitoring berbasis data untuk memastikan efektivitas kebijakan dan penyesuaian yang cepat terhadap masalah yang muncul. Evaluasi yang transparan dan terstruktur sangat penting untuk memastikan keberlanjutan program food estate.

 

Dengan langkah-langkah ini, Pujiatmoko berharap program food estate dapat berhasil dan memberikan manfaat yang optimal bagi petani serta masyarakat luas.***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0