Mempertanyakan Data Kemiskinan Ekstrem BPS di Jakarta

Sani Ichsan
Feb 14, 2023

nggak mau nulis kalau mereka punya mobil," ungkap Nova. 

Berarti penelitian yang dilakukan oleh BPS Jakarta ini dari sisi mekanisme penelitiannya masih patut dipertanyakan hasil data yang didapatkan dari lapangan. Fakta di lapangan ternyata perbedaan fakta dengan data yang dihasilkan oleh penelitian BPS Jakarta.

Seharusnya BPS Jakarta secara kritis mempertanyakan dan menguji kembali dulu datanya ke lapangan sebelum dipublikasi. Diperlukan beberapa kali dilakukan upaya menguji kembali data lapangan oleh BPS Jakarta agar data yang didapatkan akurat.

Belum diujinya kembali data didapat ke lapangan, tapi sudah langsung dipublikasi adalah kelemahan dan kesalahan dari kepala BPS Jakarta.

Sebagai pimpinan BPS di Jakarta seharusnya mengetahui betul kebutuhan menguji kembali ke lapangan data yang sudah di dapat, agar data menjadi akurat. Nah data akurat itulah yang dipublikasi agar tidak membuat kekacauan dan kegaduhan di publik.  

Jakarta, 14 Pebruari 2023.


1 2 3 4

Related Post

Post a Comment

Comments 0