Tingkatkan Produktivitas, Perusahaan Diminta Aktif Cegah Tuberkulosis di Tempat Kerja

Widihastuti Ayu
Mar 22, 2024

Dirjen Binwasnaker & K3 Haiyani Rumondang saat menghadiri kegiatan Temu Pelanggan Tahun 2024 di Makasar, Sulawesi Selatan. Foto : Biro Humas Kemnaker

Kepala Balai K3 Makassar dr.Ventje Sri Setiyanto mengatakan bahwa kegiatan Temu Pelanggan 2024 yang diikuti 126 perusahaan ini bertujuan mengumpulkan masukan dari stakeholder untuk  memberikan perlindungan kepada pekerja dan menambah wawasan inspiratif dari narasumber tentang penanggulangan Tuberkulosis di tempat kerja.***


1 2

Related Post

Post a Comment

Comments 0